SEBENARNYA DI MANA ENGKAU
TIDAK PERNAH BERTEMU DIMANA UJUNGNYA
SUATU HAL YANG BISA DIIBARATKANKAH ENGKAU
WAHAI TEMAN YANG BARHATI LEMBUT
ADAKAH YANG BENAR-BENAR LEMBUT
YANG MENGERTI HANCURNYA JIWA DAN HATIKU
ATAUKAH ENGKAU HANYA MEROMBAK HATIKU
DAN PADA SAATNYA ENGKAU JADIKAN AKU HEWAN PERIHARAANMU
YANG SETIAP HARI KAU SURUH UNTUK MEMUASKAN NAFSUMU
SUNGGUH KEJAM
TAPI KADANG LUNAK
SUNGGUH SERIBU JEMPOL ANJING UNTUKMU
JOGJAKARTA,17-03-2011
0 komentar:
Posting Komentar